TUGAS
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
TEMATIK
DENGAN TEMA
LINGKUNGAN
OLEH: JERRY
BP : 0.92122
DOSEN PEMBIMBING : Dra. Wirdati, Mpd.
PGSD “ PLUS “ ASYIYAH SUMBAR
2010 / 2011
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
JARING-JARING TEMA
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
JENJANG PENDIDIKAN : SD O1 SAWAHAN PADANG TIMUR
MATA PELAJARAN : TEMATIK
TEMA : LINGKUNGAN
KELAS/ SEMESTER : III/1
HARI/ TANGGAL : kamis/19 mei
ALOKASI WAKTU : 6 * 35 menit ( 2 * pertemuan )
I. STANDAR KOMPETENSI :
IPA :
2. memahami kondisi dan lingkungan yang berpengaruh terhadap kesehatan dan upaya menjaga kesehatan lingkungan
BAHASA INDONESIA
Membaca
3 memahami teks dan membaca intensif dan membaca dongeng
II. KOMPETENSI DASAR
IPA
2.1 : membedakan ciri-ciri lingkungan sehat dan tidak sehat
BAHASA INDONESIA
3.2 : membaca dengan nyaring teks ( 20-25 kalimat ) dengan lafal dan intonasi yang tepat
III. INDIKATOR
Pertemuan ke-1
IPA
2.1.1 : menyebutkan pengertian lingkungan sehat
2.1.2 : menyebutkan pengertian lingkungan tidak sehat
2.1.3 : mengelompokka lingkungan sehat dan tidak sehat
BAHASA INDONESIA
3.2.1 : membaca dengan nyaring kalimat yang ada dalam teks dengan intonasi Dan lafal yang tepat
Pertemuan ke-2
IPA
2.1.4 : menyebutkan ciri-ciri lingkungan sehat dan tidak sehat
2.1.5 : mengklasifikasikan penyebab pencemaran lingkungan
BAHASA INDONESIA
3.2.2 : menceritakan kembali hasil dari bacaan dengan kalimat sendiri
IV. TUJUAN PEMBELAJARAN
Pertemuan ke-1
IPA
1 Melalui tanya jawab, mangamati media ( gambar ) dan dengan mengerjakan LKS yang diberikan siswa dapat menyebutkan pengertian lingkungan sehat dengan benar
2 Melalui tanya jawab, mengamati media ( gambar ) dan dengan mengerjakan LKS yang diberikan siswa dapat menyebutkan pengertian lingkungan tidak sehat dengan benar
3. Melalui tanya jawab dan dengan membaca media ( buku paket ) siswa dapat mengelompokkan lingkungan sehat dan tidak sehat dengan benar
BAHASA INDONESIA
1 Dengan membaca teks bacaan yang ada dalam buku paket siswa dapat membaca kalimat dengan nyaring dan intonasi yang tepat
Pertemuan ke-2
IPA
1. Melalui tanya jawab dam demgan mengamati media ( gambar ) siswa dapa menyebutkan ciri-ciri lingkungan sehat dan tidak sehat dengan benar
2. Melalui tanya jawab dan dengan mengerjakan LKS siawa dapat mengklasifikasikan penyebab pencemaran lingkungan dengan benar
BAHASA INDONESIA
1. Dengan membaca teks, setelah dibacakan siswa dapat menceritakan kembali cerita yang ada di teks dengan menggunakan bahasanya sendiri
V. MATERI PEMBELAJARAN :
IPA
LINGKUNGAN SEHAT DAN TIDAK SEHAT
BAHASA INDONESIA
LINGKUNGAN
VI. METODE :
Tanya jawab
Penugasan
Diskusi
VII. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN :
A. Proses awal
Mengkondisikan kelas
Berdo’a
Absensi
Apersepsi
B. Proses inti
Pertemuan 1
1) Siswa diminta membaca teks bacaan yang ada dalam buku paket mengenai “lingkungan sehat dan tidak sehat”
2) Guru membagi siswa berkelompok
3) Guru membagikan LKS 1 untuk tiap-tiap kelompok
4) Setelah selesa tiap kelompok menampilkan hasil diskusi dari LKS yang telah dikerjakan
5) Semua siswa diminta untuk mengamati media ( gambar ) yang ditempelkan guru di papan tulis
6) Siswa dan guru tanya jawab mengenai lingkungan sehat dan lingkungan tidak sehat
7) Berdasarkan gambar dan pembahasan dari LKS yang telah dikerjakan siswa berkelompok guru mengarahkan siswa untuk mengambil kesimpulan mengenai pengertian lingkungan sehat dan tidak sehat
8) Siswa diberikan tes evaluasi 1
9) Kemudian dibahas bersama
10) Guru memberikan penguatan atas pelajaran yang dilakukan pada pertemuan ini
11) Siswa bersiap untuk pulang
Pertemuan 2
1) Guru menempelkan tabel di papan tulis
2) Dengan sedikit berkompetisi guru meminta siswa untuk menempelkan gambar kedalam tabel yang telah disediakan di papan tulis
3) Hasilnya kemudian didiskusikan bersama
4) Setelah di benarkan jika ada kesalahan, kemudian guru meminta siswa mengamati gambar yang ada di depan
5) Guru dan siswa bertanya jawab mengenai ciri-ciri lingkungan sehat dan ciri-ciri lingkungan tidak sehat
6) Sisma membaca teks dalam buku paket “ciri lingkungan sehat dan tidak sehat”
7) Siswa menceritakan kembali ke depan dengan bahasa sendiri
8) Siswa diarahkan guru untuk menyimpulkan ciri-ciri lingkungan sehat dan tidak sehat.
9) Siswa dibagi perkelompok
10) Guru membagikan LKS 2
11) Setelah selesai dikerjakan kemudiak tiap kelompok menampilkan hasil diskusi kelompoknya.
12) Guru dan siswa bertanya jawab mengenai LKS yang telah selesai dikerjakan
13) Guru mengarahkan siswa untuk mengambil kesimpulan tentang penyebab pencemaran lingkungan
14) Siswa diberikan tes evaluasi 2
15) Kemudian didiskusikan bersama
16) Guru memberikan penguatan atas pembelajaran yang dilakukan
17) Siswa bersiap untuk pulang
C. Proses akhir
1) Siswa mengerjkan evaluasi
2) Siswa menyimpulkan pelajran dengan bimbingan guru
3) Siswa bersiap untuk pulang
4) Berdo’a
VIII. MEDIA, SUMBER, ALAT :
Gambar
Buku paket ilmu pengetahuan alam 3 ( DEPDIKNAS )
Lembar kerja siswa
IX. PENILAIAN :
Jenis penilaian
Kognitif
Afektif
LEMBAR KERJA SISWA 1
Kelas :
Kelompok :
Nama :
A. Tujuan :
- Siswa dapat menyebutkan pengertian lingkungan sehat
- Siswa dapat menyebutkan pengertian lingkungan tidak sehat
B. Alat :
- Tabel
- Gambar lingkungan sehat dan tidak sehat
C. Cara kerja :
- Bacalah buku paket IPA-mu yang berjudul “LINGKUNGAN SEHAT DAN TIDAK SEHAT”
- Tempelkan gambar yang telah diberikan ke dalam kolom yang telah disediakan
LINGKUNGAN
SEHAT TIDAK SEHAT
Kesimpulan :
Lingkungan sehat adalah _____________________________________________________
_________________________________________________________________________
Lingkungan tidak sehat adalah ________________________________________________
________________________________________________________________________
KUNCI JAWABAN LEMBAR KERJA SISWA 1
LINGKUNGAN
SEHAT TIDAK SEHAT
C
Kesimpulan
Lingkungan sehat adalah suatu daerah yang belum terkena pencemaran atau polusi
Lingkungan tidak sehat adalah suatu daerah yang tidak layak dijadikan tempat tinggal karena sudah terkena pencemaran
LEMBAR KERJA SISWA 2
Kelas :
Kelompok :
Nama :
D. Tujuan :
- Siswa mengetahui penyebab pencemaran lingkungan
E. Alat :
- Tabel
- gambar
F. Cara kerja :
- Bacalah buku paket IPA-mu yang berjudul “PENYEBAB PENCEMARAN LINGKUNGAN”
- Kemudian isilah tabel dibawah ini
Gambar macam-macam pencemaran Jenis pencemaran Penyebab pencemaran
_________________
Kesimpulan
Yang menyebabkan terjadinya pencemaran lingkungan adalah......................................
KUNCI JAWABAN LEMBAR KERJA SISWA 2
Gambar macam-macam pencemaran Jenis pencemaran Penyebab pencemaran
Pencemaran tanah
Pencemaran tanah
Pencemaran air
Pencemaran udara
Pencemaran udara
Pencemaran air
Pencemaran air
pencemaran
suara
Pencemaran udara
_________________
sampah
Tumpahan oli
Pembuangan sampa
Ke sungai
Asap pabrik
Asap kendaraan
bermotor
Limbah pabrik
limbah rumah
tangga
Bunyi yang terlalu
keras
Asab pabrik
Kesimpulan
Yang menyebabkan terjadinya pencemaran lingkungan adalah akibat dari kemajuan teknologi
UJI KEMAMPUAN I
A. Pilihlah salah satu jawaban yang benar
1 Lingkungan berikut yang termasuk lingkungan sehat adalah....
a Lingkungan pabrik
b Ruangan ber-AC
c Alam pegunungan
d Jalan raya
2 Kita dapat menjadikan udara di dalam ruangan menjadi terasa segar dengan cara...........
a Menempatkan bunga plastik
b Menghiasi ruangan dengan pajangan plastik
c Menata perabot rumah tangga dengan baik
d Menempatkan tumbuhan hijau
3 Oksigen yang kita perlukan untuk pernafasa banyak dihasilkan oleh............
a Tumbuhan hijau
b Air sungai
c Kolam ikan
d Hewan pelliharaan
4 Rumah yang sehat adalah rumah yang cukup.................
a ventilasi
b lantainya keramik
c pintu terbuat dari kayu jati
d kacanya bergambar
5 lingkungan tidak sehat akan menyebkan kita......
a tidak nyaman
b senang
c nyaman
d bahagia
B. jawablah pertanyaan di bawah ini
1 linkungan adalah.........
2 lingkugan ada 2 yaitu .................
3 linkungan sehat dapat ............ tubuh orang yang ada disekitarnya
4 lingkungan sehat adalah....................
5. lingkugan tidak sehat adalah...........................
Kunsi jawaban uji kemampuan I
Objektif
1. c
2. d
3. a
4. a
5. a
Essay
1. keadaan yang ada disekitar kita
2. lingkungan sehat dan lingkungan tidak sehat
3. menyehatkan
4. suatu daerah yang belum terkena pencemaran atau polusi
5. suatu daerah yang telah terkena polusi dan tidak dapt dijadikan tempat tinggal makhluk hidup
UJI KEMAMPUAN II
A. pillihlah salah satu jawban yang benar
1. lingkungan sehat adalah lingkungan yang keadaannya........
a bersih,indah, kumuh
b bersih, indah, nyaman
c bersih, banyak pohon, berbau
d bersih, sejuk, berantakan
2. salah satu penyebab air tercemar adalah...........
a asap rokok
b karbon dioksida
c debu
d limbah rumah tangga
3. pencemaran yang disebabkan oleh zat pencemar disebut...........
a polusi
b populasi
c evolusi
d radiasi
4. penyakit yang tidak bisa disebabkan oleh pencemaran air adalah........
a TBC
b diare
c muntaber
d penyakit kulit
5. tindakan berikut yang tidak menyebabkan pencemaran tanah adalah
a membangun pabrik
b memberi pupuk urea
c menumpuk sampah
d membakar sampah
B. jawablah pertanyaan di bawah ini
1. lingkugnan yang tidak sehat adalah lingkungan yang keadaanya ....................
2. asap pabrik dan kendaraan bermotor adalah penyebab dari pencemaran...................
3. Pencemaran air disebabkan oleh......................................
4. Sampah yang menggunung akan menyebabkan pencemaran....................
5. Penyebab dari segala jenis pencemaran adalah.............
Kunci jawaban uji kemampuan II
A. objektif
1 b
2 d
3 a
4 a
5 d
B. essay
1 udara kotor, sampah bertebaran, saluran air menggenang, tumbuhan tidak bisa tumbuh
2 udara
3 limbah pabrik dan limbah rumah tangga
4 tanah
5 kemajuan dari teknologi
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
TEMATIK
DENGAN TEMA
LINGKUNGAN
OLEH: JERRY
BP : 0.92122
DOSEN PEMBIMBING : Dra. Wirdati, Mpd.
PGSD “ PLUS “ ASYIYAH SUMBAR
2010 / 2011
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
JARING-JARING TEMA
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
JENJANG PENDIDIKAN : SD O1 SAWAHAN PADANG TIMUR
MATA PELAJARAN : TEMATIK
TEMA : LINGKUNGAN
KELAS/ SEMESTER : III/1
HARI/ TANGGAL : kamis/19 mei
ALOKASI WAKTU : 6 * 35 menit ( 2 * pertemuan )
I. STANDAR KOMPETENSI :
IPA :
2. memahami kondisi dan lingkungan yang berpengaruh terhadap kesehatan dan upaya menjaga kesehatan lingkungan
BAHASA INDONESIA
Membaca
3 memahami teks dan membaca intensif dan membaca dongeng
II. KOMPETENSI DASAR
IPA
2.1 : membedakan ciri-ciri lingkungan sehat dan tidak sehat
BAHASA INDONESIA
3.2 : membaca dengan nyaring teks ( 20-25 kalimat ) dengan lafal dan intonasi yang tepat
III. INDIKATOR
Pertemuan ke-1
IPA
2.1.1 : menyebutkan pengertian lingkungan sehat
2.1.2 : menyebutkan pengertian lingkungan tidak sehat
2.1.3 : mengelompokka lingkungan sehat dan tidak sehat
BAHASA INDONESIA
3.2.1 : membaca dengan nyaring kalimat yang ada dalam teks dengan intonasi Dan lafal yang tepat
Pertemuan ke-2
IPA
2.1.4 : menyebutkan ciri-ciri lingkungan sehat dan tidak sehat
2.1.5 : mengklasifikasikan penyebab pencemaran lingkungan
BAHASA INDONESIA
3.2.2 : menceritakan kembali hasil dari bacaan dengan kalimat sendiri
IV. TUJUAN PEMBELAJARAN
Pertemuan ke-1
IPA
1 Melalui tanya jawab, mangamati media ( gambar ) dan dengan mengerjakan LKS yang diberikan siswa dapat menyebutkan pengertian lingkungan sehat dengan benar
2 Melalui tanya jawab, mengamati media ( gambar ) dan dengan mengerjakan LKS yang diberikan siswa dapat menyebutkan pengertian lingkungan tidak sehat dengan benar
3. Melalui tanya jawab dan dengan membaca media ( buku paket ) siswa dapat mengelompokkan lingkungan sehat dan tidak sehat dengan benar
BAHASA INDONESIA
1 Dengan membaca teks bacaan yang ada dalam buku paket siswa dapat membaca kalimat dengan nyaring dan intonasi yang tepat
Pertemuan ke-2
IPA
1. Melalui tanya jawab dam demgan mengamati media ( gambar ) siswa dapa menyebutkan ciri-ciri lingkungan sehat dan tidak sehat dengan benar
2. Melalui tanya jawab dan dengan mengerjakan LKS siawa dapat mengklasifikasikan penyebab pencemaran lingkungan dengan benar
BAHASA INDONESIA
1. Dengan membaca teks, setelah dibacakan siswa dapat menceritakan kembali cerita yang ada di teks dengan menggunakan bahasanya sendiri
V. MATERI PEMBELAJARAN :
IPA
LINGKUNGAN SEHAT DAN TIDAK SEHAT
BAHASA INDONESIA
LINGKUNGAN
VI. METODE :
Tanya jawab
Penugasan
Diskusi
VII. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN :
A. Proses awal
Mengkondisikan kelas
Berdo’a
Absensi
Apersepsi
B. Proses inti
Pertemuan 1
1) Siswa diminta membaca teks bacaan yang ada dalam buku paket mengenai “lingkungan sehat dan tidak sehat”
2) Guru membagi siswa berkelompok
3) Guru membagikan LKS 1 untuk tiap-tiap kelompok
4) Setelah selesa tiap kelompok menampilkan hasil diskusi dari LKS yang telah dikerjakan
5) Semua siswa diminta untuk mengamati media ( gambar ) yang ditempelkan guru di papan tulis
6) Siswa dan guru tanya jawab mengenai lingkungan sehat dan lingkungan tidak sehat
7) Berdasarkan gambar dan pembahasan dari LKS yang telah dikerjakan siswa berkelompok guru mengarahkan siswa untuk mengambil kesimpulan mengenai pengertian lingkungan sehat dan tidak sehat
8) Siswa diberikan tes evaluasi 1
9) Kemudian dibahas bersama
10) Guru memberikan penguatan atas pelajaran yang dilakukan pada pertemuan ini
11) Siswa bersiap untuk pulang
Pertemuan 2
1) Guru menempelkan tabel di papan tulis
2) Dengan sedikit berkompetisi guru meminta siswa untuk menempelkan gambar kedalam tabel yang telah disediakan di papan tulis
3) Hasilnya kemudian didiskusikan bersama
4) Setelah di benarkan jika ada kesalahan, kemudian guru meminta siswa mengamati gambar yang ada di depan
5) Guru dan siswa bertanya jawab mengenai ciri-ciri lingkungan sehat dan ciri-ciri lingkungan tidak sehat
6) Sisma membaca teks dalam buku paket “ciri lingkungan sehat dan tidak sehat”
7) Siswa menceritakan kembali ke depan dengan bahasa sendiri
8) Siswa diarahkan guru untuk menyimpulkan ciri-ciri lingkungan sehat dan tidak sehat.
9) Siswa dibagi perkelompok
10) Guru membagikan LKS 2
11) Setelah selesai dikerjakan kemudiak tiap kelompok menampilkan hasil diskusi kelompoknya.
12) Guru dan siswa bertanya jawab mengenai LKS yang telah selesai dikerjakan
13) Guru mengarahkan siswa untuk mengambil kesimpulan tentang penyebab pencemaran lingkungan
14) Siswa diberikan tes evaluasi 2
15) Kemudian didiskusikan bersama
16) Guru memberikan penguatan atas pembelajaran yang dilakukan
17) Siswa bersiap untuk pulang
C. Proses akhir
1) Siswa mengerjkan evaluasi
2) Siswa menyimpulkan pelajran dengan bimbingan guru
3) Siswa bersiap untuk pulang
4) Berdo’a
VIII. MEDIA, SUMBER, ALAT :
Gambar
Buku paket ilmu pengetahuan alam 3 ( DEPDIKNAS )
Lembar kerja siswa
IX. PENILAIAN :
Jenis penilaian
Kognitif
Afektif
LEMBAR KERJA SISWA 1
Kelas :
Kelompok :
Nama :
A. Tujuan :
- Siswa dapat menyebutkan pengertian lingkungan sehat
- Siswa dapat menyebutkan pengertian lingkungan tidak sehat
B. Alat :
- Tabel
- Gambar lingkungan sehat dan tidak sehat
C. Cara kerja :
- Bacalah buku paket IPA-mu yang berjudul “LINGKUNGAN SEHAT DAN TIDAK SEHAT”
- Tempelkan gambar yang telah diberikan ke dalam kolom yang telah disediakan
LINGKUNGAN
SEHAT TIDAK SEHAT
Kesimpulan :
Lingkungan sehat adalah _____________________________________________________
_________________________________________________________________________
Lingkungan tidak sehat adalah ________________________________________________
________________________________________________________________________
KUNCI JAWABAN LEMBAR KERJA SISWA 1
LINGKUNGAN
SEHAT TIDAK SEHAT
C
Kesimpulan
Lingkungan sehat adalah suatu daerah yang belum terkena pencemaran atau polusi
Lingkungan tidak sehat adalah suatu daerah yang tidak layak dijadikan tempat tinggal karena sudah terkena pencemaran
LEMBAR KERJA SISWA 2
Kelas :
Kelompok :
Nama :
D. Tujuan :
- Siswa mengetahui penyebab pencemaran lingkungan
E. Alat :
- Tabel
- gambar
F. Cara kerja :
- Bacalah buku paket IPA-mu yang berjudul “PENYEBAB PENCEMARAN LINGKUNGAN”
- Kemudian isilah tabel dibawah ini
Gambar macam-macam pencemaran Jenis pencemaran Penyebab pencemaran
_________________
Kesimpulan
Yang menyebabkan terjadinya pencemaran lingkungan adalah......................................
KUNCI JAWABAN LEMBAR KERJA SISWA 2
Gambar macam-macam pencemaran Jenis pencemaran Penyebab pencemaran
Pencemaran tanah
Pencemaran tanah
Pencemaran air
Pencemaran udara
Pencemaran udara
Pencemaran air
Pencemaran air
pencemaran
suara
Pencemaran udara
_________________
sampah
Tumpahan oli
Pembuangan sampa
Ke sungai
Asap pabrik
Asap kendaraan
bermotor
Limbah pabrik
limbah rumah
tangga
Bunyi yang terlalu
keras
Asab pabrik
Kesimpulan
Yang menyebabkan terjadinya pencemaran lingkungan adalah akibat dari kemajuan teknologi
UJI KEMAMPUAN I
A. Pilihlah salah satu jawaban yang benar
1 Lingkungan berikut yang termasuk lingkungan sehat adalah....
a Lingkungan pabrik
b Ruangan ber-AC
c Alam pegunungan
d Jalan raya
2 Kita dapat menjadikan udara di dalam ruangan menjadi terasa segar dengan cara...........
a Menempatkan bunga plastik
b Menghiasi ruangan dengan pajangan plastik
c Menata perabot rumah tangga dengan baik
d Menempatkan tumbuhan hijau
3 Oksigen yang kita perlukan untuk pernafasa banyak dihasilkan oleh............
a Tumbuhan hijau
b Air sungai
c Kolam ikan
d Hewan pelliharaan
4 Rumah yang sehat adalah rumah yang cukup.................
a ventilasi
b lantainya keramik
c pintu terbuat dari kayu jati
d kacanya bergambar
5 lingkungan tidak sehat akan menyebkan kita......
a tidak nyaman
b senang
c nyaman
d bahagia
B. jawablah pertanyaan di bawah ini
1 linkungan adalah.........
2 lingkugan ada 2 yaitu .................
3 linkungan sehat dapat ............ tubuh orang yang ada disekitarnya
4 lingkungan sehat adalah....................
5. lingkugan tidak sehat adalah...........................
Kunsi jawaban uji kemampuan I
Objektif
1. c
2. d
3. a
4. a
5. a
Essay
1. keadaan yang ada disekitar kita
2. lingkungan sehat dan lingkungan tidak sehat
3. menyehatkan
4. suatu daerah yang belum terkena pencemaran atau polusi
5. suatu daerah yang telah terkena polusi dan tidak dapt dijadikan tempat tinggal makhluk hidup
UJI KEMAMPUAN II
A. pillihlah salah satu jawban yang benar
1. lingkungan sehat adalah lingkungan yang keadaannya........
a bersih,indah, kumuh
b bersih, indah, nyaman
c bersih, banyak pohon, berbau
d bersih, sejuk, berantakan
2. salah satu penyebab air tercemar adalah...........
a asap rokok
b karbon dioksida
c debu
d limbah rumah tangga
3. pencemaran yang disebabkan oleh zat pencemar disebut...........
a polusi
b populasi
c evolusi
d radiasi
4. penyakit yang tidak bisa disebabkan oleh pencemaran air adalah........
a TBC
b diare
c muntaber
d penyakit kulit
5. tindakan berikut yang tidak menyebabkan pencemaran tanah adalah
a membangun pabrik
b memberi pupuk urea
c menumpuk sampah
d membakar sampah
B. jawablah pertanyaan di bawah ini
1. lingkugnan yang tidak sehat adalah lingkungan yang keadaanya ....................
2. asap pabrik dan kendaraan bermotor adalah penyebab dari pencemaran...................
3. Pencemaran air disebabkan oleh......................................
4. Sampah yang menggunung akan menyebabkan pencemaran....................
5. Penyebab dari segala jenis pencemaran adalah.............
Kunci jawaban uji kemampuan II
A. objektif
1 b
2 d
3 a
4 a
5 d
B. essay
1 udara kotor, sampah bertebaran, saluran air menggenang, tumbuhan tidak bisa tumbuh
2 udara
3 limbah pabrik dan limbah rumah tangga
4 tanah
5 kemajuan dari teknologi
Komentar
Posting Komentar